4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing - Hallo sahabat
Arsy Fun, Pada Film yang akan anda lihat kali ini dengan judul 4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing, kami telah mempersiapkan Film ini dengan baik untuk anda nikmati dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Film Digital Marketing,
Film strategi bisnis, yang kami posting ini dapat anda pahami. baiklah, selamat menikmati.
Judul :
4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketinglink :
4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing
Baca juga
4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing
|
tahapan teknik funneling strategi bisnis digital marketing masa kini |
Berikut ada 4 tahapan dalam teknik funneling pada strategi bisnis digital marketing agar bisa mencapai target Anda. Dalam dunia marketing, tahapan ini harus dilalui oleh para calon pembeli sehingga menjadi pelanggan. Tahapan ini dibuat untuk mempermudah Anda didalam mengidentifikasi pada bisnis dimana calon pelanggan bisa menjadi pelanggan.
Tahapan teknik funneling ini terbagi menjadi 4 langkah atau bisa kita singkat AIDA (Awereness, Ineterest, Desire, Action). Tahapan ini adalah langkah dasar didalam digital marketing. Sehingga Anda perlu mempelajarinya lebih mendetail dan mandalam terkait langkah-langkah tersebut.
Nah kali ini
Kang Yusuf akan memberikan wawasan artikel terkait tahapan dasar digital marketing yaitu metode atau teknik funneling dalam strategi bisnis agar bisa tercapai sesuai target Anda. Silahkan simak dengan seksama, jika aa pertanyaan bisa disampaikan melalui kolom komentar dibagian akhir artikel.
Berikut 4 Tahapan Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing
Tahap Aware atau Awereness (Sadar)
Aware atau bisa dikatakan sadarnya seorang calon pembeli. Dimana calon pelanggan ini sudah mengerti dan faham bahwa apa yang sedang dia butuhkan dengan masalah yang dia hadapi dan solusinya bagaimana. Yang mana dia akan mencari solusi tersebut akan kebutuhan atau masalahnya itu bisa terselesaikan.
Misalkan seperti ini, ada seorang pemuda membutuhkan sepatu baru dengan kwalitas bagus dan mempunyai budget seharga Rp. 500 ribu. Kemudian dia mencari dan menemukan produk Anda sehingga dia tahu bahwa Anda memberikan solusi baginya yaitu mempunyai produk sepatu yang dia inginkan. Ini lah yang kita sebut tahap aware atau sadar dengan produk yang dia butuhkan.
Tahap Interest (Tertarik)
|
tahapan teknik funneling strategi bisnis digital marketing masa kini |
Pada tahapan interest atau si calon pembeli mulai tertarik dengan produk yang Anda tawarkan. Dimana dia melakukan pencarian info terkait jenis, detail produk Anda. Pada umumnya si calon pembeli ini melakukan ekplorasi lebih mendetail seperti melihat berbagai produk terkait di website, social media dan sejenisnya.
Sebuah gambaran yang bisa Anda fahami. Dia melihat produk kita, lalu si calon pembeli ini melihat dan membaca isi deskripsi produk Anda, sampai mencari informasi lebih dalam, baik dia mencari melalui website Anda dan social media. Intinya dia ingin mendapatkan informasi yang lebih detail dan spesifik terkait produk Anda yang sudah dia sukai tersebut.
Hal ini sangatlah penting didala tahapan teknik funneling dalam strategi bisnis digital marketing. Maka dari itu, Anda harus bisa memberikan informasi, isi dan konten yang bagus, lengkap dan menarik, sehingga si calon pembeli ini tertarik untuk membeli produk Anda.
Tahap Desire (Keinginan)
Tahap desire atau si calon pembeli ingin memiliki produk Anda. Disini tentunya si calon pembeli ini sudah yakin dengan produk Anda, sebab dia sudah melakukan eksplorasi sebelumnya terkait produk Anda ini. Lalu dia sangat berkeinginan untuk memilikinya yaitu dengan cara melakukan pembelian terhadap produk tersebut.
Nah pada tahap ini Anda perlu melakukan optimasi yaitu Call to Action pada website atau social media yang Anda kelola. Agar si calon pembeli ini tidak bingung untuk melakukan pembelian terhadap produk yang dia inignkan ini. Bisa dengan memasang tombol “Beli Disini atau Pesan Disini” dan sejenisnya.
Tahap Action (Tindakan)
|
tahapan teknik funneling strategi bisnis digital marketing masa kini |
Tahapan action adalah tahapan akhir dimana si calon pembeli ingin benar benar ingin membeli dan memiliki produk Anda. Sehingga dia bisa mendapatkan produk yang dia butuhkan dengan sesegera mungkin.
Disini Anda perlu mengoptimalkannya dengan menggunakan WhatsApp link untuk menarik dia untuk melakukan transaksi selanjutnya agar bisa membeli produk tersebut. Tentunya Anda harus bisa memberikan informasi yang baik, tindakan yang sopan dan cepat respon. Karena setelah dia melakukan chat, dominanya dia sudah benar benar ingin membeli. Ya terkadang ada juga sih yang masih bertanya-tanya sedikit gitu hehe..
Pada referensi lain, ada juga tahapan lanjutan yaitu Loyalty. Dimana si pembeli menjadi pelanggan sejati terhadap produk kita. Dia akan terus membeli dan mencari update terkait semua produk Anda, dan dia akan merekomendasikan produk Anda kesemua rekannya yang membutuhkan.
Dari artikel tersebut, bisa kita simpulkan bahwa cukup lama proses dari si calon pembeli hingga dia benar-benar membeli produk Anda. Maka dari itu Anda harus memperhatikan sasaran dan target pasar, jangan sampai keliru karena bisa membuang waktu dan percuma saja.
Pergunakan kecanggihan teknologi ini dengan sebaik mungkin untuk terus mengembangkan bisnis dan usaha. Berikan nilai dan tindakan yang baik serta positif yang nantinya akan memberikan dampak baik untuk perkembangan bisnis Anda.
Sekian artikel dari
Kang Yusuf, semoga bermanfaat dan bisa memberikan gambaran kepada rekan rekan pembaca didalam mendalami tahapan teknik funneling dalam strategi bisnis digital marketing masa kini.
Salam hangat dan sukses ya :-D
Demikianlah Film 4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing
Sekianlah Film 4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan Film lainnya.
Anda sekarang sedang melihat Film 4 Tahapan Terkait Teknik Funneling Dalam Strategi Bisnis Digital Marketing dengan alamat link https://arsyfun.blogspot.com/2019/06/4-tahapan-terkait-teknik-funneling.html
0 Komentar